Penggiling Kopi Fomac COG-HS600

Mesin penggiling kopi Fomac COG-HS600

Penggiling Kopi Fomac COG-HS600

Kemasan

Kemasan sederhana, dengan styrofoam yang dibungkus dengan kardus tipis. Pada kardus tertera spesifikasi singkat perangkat ini.

Kemasan mesin penggiling kopi COG-HS600
Kemasan mesin penggiling kopi COG-HS600
Kemasan mesin penggiling kopi COG-HS600
Kemasan mesin penggiling kopi COG-HS600

Deskripsi produk singkat:

FOMAC COG-HS600

Keunggulan:

  • praktis dan higienis
  • terdapat setelan kehalusan

Spesifikasi

  • Model: COG-HS600
  • Voltase: 110 ~ 220 V
  • Daya: 100W
  • Kapasitas : 250 gr
  • Berat: 4 kg
  • Dimensi: 42x28x18 cm

Penampakan Produk

Mesin penggiling kopi Fomac COG-HS600
Isi paket lengkap

Isi paket produk ini adalah:

  • Mesin penggiling
  • Wadah transparan (untuk ditaruh di atas)
  • Wadah hasil gilingan ( di bagian bawah)
  • 1 lembar manual (Operating Instruction)
  • kartu garansi

Penggiling ini dapat dibuka untuk membersihkan ruang penggilingan dengan cara membuka 2 buah sekrup plus. Di lembaran manual tidak ada petunjuk perawatan mesin, sehingga untuk perawatan nampaknya pengguna mesti melakukan improvisasi.

Berikut ini 2 komponen yang dicopot: penutup , serta ulir penggiling.

Mesin penggiling kopi Fomac COG-HS600
Bagian penggiling dibongkar

 

Mesin penggiling kopi Fomac COG-HS600
Bagian penggiling

Berikut ini foto bagian penggiling yang dilonggarkan.

Mesin penggiling kopi Fomac COG-HS600
Bagian penggiling terpasang di tempatnya

Berikut ini wadah atas untuk menampung bahan yang akan digiling. Wadah ini terbuat dari plastik bening.

fomac-coffe-mill-cog-hs600-giling-kopi-IMG_0621

Berikut ini wadah atas yang terpasang

fomac-coffe-mill-cog-hs600-giling-kopi-IMG_0622
Penampung atas terpasang dengan tutupnya

 

Berikut ini adalah lubang masuk bahan yang akan digiling.

 

Berikut ini lubang untuk memasukkan kopi  ke dalam penggilingan.

Lubang masuk kopi
Lubang masuk kopi

 

Lubang masuk kopi

Berikut ini tempat keluar tepung hasil penggilingan.

Lubang keluar hasil giling
Lubang keluar hasil giling

 

Berikut ini bagian dudukan motor yang terbuat dari plastik. Pada dudukan ini terdapat sakelar on-off dan sekring. Sekring ini berukuran 3 ampere, namun di manual maupun kardus kemasan tidak disebutkan berapa ukuran sekering yang diperlukan.

Dudukan motor, sakelar dan sekring
Dudukan motor, sakelar dan sekring

 

Dudukan motor, sakelar dan sekring
Dudukan motor, sakelar dan sekring

Berikut ini sekring yang dicopot dari dudukannya.

Dudukan motor, sakelar dan sekring
Dudukan motor, sakelar dan sekring

Pada bagian bawah terdapat 2 buah sekring cadangan, cukup bermanfaat jika sewaktu-waktu sekringnya putus. Kemungkinan sekring putus bisa karena beban putaran yang terlalu berat sehingga arus menjadi terlalu besar. Pada bagian bawah ini terdapat 4 dudukan dari karet, yang nampaknya berfungsi untuk meredam getaran dari penggiling supaya tidak mengganggu meja, ataupun bisa juga agar penggiling ini tidak bergeser-geser ketika sedang dipakai.

Dudukan bagian bawah
Dudukan bagian bawah

Kabel listrik yang dipakai cukup bagus, panjangnya sekitar 1 meter. Steker yang diberikan juga cukup bagus, ada groundingnya. Namun belum dicek apakah grounding tersebut berfungsi dengan baik.

Fomac Cofee Mill COG HS-600 giling kopi  Kabel listrik 220 V
Kabel listrik 220 V

 

Mesin penggiling ini juga dilengkapi setelan untuk mengatur ukuran hasil penggilingan. Pada pengatur terlihat 3 setelan: Fine (halus), Medium (sedang), Coarse (kasar)

Pengatur ukuran hasil
Pengatur ukuran hasil

Pada pengatur ada juga nomor untuk mempermudah mengingat ukuran kehalusan.

Pengatur ukuran hasil
Pengatur ukuran hasil

Berikut ini yang tampak jika penutup depan dibuka, nampak  dudukan penggiling yang dapat berputar.

Tutup depan dibuka
Tutup depan dibuka

Berikut ini bagian penggiling yang berputar sudah dicopot dari tempatnya.

Penggiling depan
Penggiling depan

Jika penggiling yang berputar dibuka, nampak bagian penggiling yang diam.

Penggiling dibuka
Penggiling dibuka
Penggiling dibuka
Penggiling dibuka

Penggiling diam juga dapat dicopot dari tempatnya, hal ini memudahkan pembersihan.

Penggiling diam dibuka
Penggiling diam dibuka

Berikut ini bagian penggiling yang bertugas menghaluskan kopi atau barang lain yang mau digiling.

Besi penggilinng
Besi penggiling

Berikut ini dudukan motor, terbuat dari besi.

Motor
Motor

Berikut ini tutup belakang motor dari bahan besi. Bagian ini disegel.

Tutup motor
Tutup motor

Berikut ini penampung di bagian bawah, untuk menampung tepung hasil penggilingan.

fomac-coffe-mill-cog-hs600-giling-kopi-IMG_0620

 

Manual Fomac COG-HS600

Perangkat penggiling kopi ini dilengkapi dengan selembar manual kertas, dengan bahasa Inggris yang tidak sempurna, banyak kesalahan tata bahasa dan istilah. Teks di bawah ini adalah reproduksi apa adanya termasuk kesalahan ketik dari manual tersebut.

Manual penggiling kopi Fomac COG-HS600
Manual penggiling kopi Fomac COG-HS600

 

Manual penggiling kopi Fomac COG-HS600
Manual penggiling kopi Fomac COG-HS600

Operating Instructions COFFEE MILL

Parts identification

PARTS INENTIFICATION

  1. motor
  2. Wood stripe neck
  3. Front cover
  4. Back cover of motor
  5. Adjustable button
  6. Screw of adjustable button
  7. Screw of front cover
  8. Passage
  9. Bottom container cover
  10. Bottom container
  11. Top container
  12. Cover of top
  13. Bottom
  14. Switch
  15. Fuse box
  16. Fuse prepared
  17. Cushion
  18. Wire
  19. Base

HOW TO USE

  1. Check whether the power voltage is fit for the machine.
  2. Filled coffee beans into top container less than 500g.
  3. Insert plug and switch on.
  4. Adjust bottom in your need.
  5. Try milling.

SAFE DEVICE

  1. When motor is too healed fuse will cut off. It can prolect motor.
  2. if hard things such as mail, stone in coffee beans fuse. will. cut. off when milling.

GENERALLY SAUSE OF STOPPAGE AND RESOLUTION

CAUSE OF STOPPAGE

  1. Cut off when motor works.
  2. Motor is too heated.
  3. Bottom container filled with coffee beans is ever flowing.
  4. Hard, things, such as nail, stone in coffee beans stop motor.

RESOLUTION

  1. Open fronl cover, clean dregs inside, check, whether hard things are in beans.
  2. Check fuse if not available please exchange fuse prepared (2 pieces inbotiom)and switch on.
  3. Close front cover.

CAUTION

  1. Mill kinds of beans only, such as coffee beans, green beans.
  2. Not working without anything.
  3. Not disassembling by yourself.

Technical Specifiations

Voltage 220 V
Electric Frequency 50 Hz
Power 100 W
Mill  Capacity 15 Kg/h
Dimensions 12x22x36 cm

Kartu Garansi

Kartu garansi penggiling kopi Fomac COG-HS600
Kartu garansi penggiling kopi Fomac COG-HS600
Kartu garansi penggiling kopi Fomac COG-HS600
Kartu garansi penggiling kopi Fomac COG-HS600

KARTU GARANSI FOMAC
GARANSI SYARAT DAN KONDISI

  1. Garansi service 12 bulan dari tanggal pembelian.
  2. Garansi suku cadang 3 bulan dart tanggal pembelian. barlaku untuk 1 kali reparasi dan selama 1 tahun mondapatkan potongan harga suku cadang.
  3. Garansi tidak berlaku dan tidak sah jika:
    a)    Produk telah rusak karena kelalaian manusia seperti rusak selama masa transit akibat serangga/hama terkena tumpahan cairan, torjatuh/terkena benturan, kesalahan penggunaan. ponanganan yang tidak wajar setelah  pembelian dll
    b)    Telah dilakukan perbaikan, penggantian atau modifikasi oleh pihak ketiga yang tidak memiliki kewenangan resmi.
    c)    Produk rusak akibat bencana alam atau kejadian yang tidak dapat dikuasai seperti: kebakaran, banjir, kecelakaan, tersambar petir, tegangan listrik yang terlalu tinggi/rendah, dll.
    d)    Kartu garansi/segel garansi hilang, rusak atau tidak sesuai dengan barang yang akan direparasi.
    e)    Tidak terdapat segel garansi Fomac.
  4. Garansi ini tidak meliputi:
    a)    Biaya transportasi, pengiriman, dan biaya lainnya untuk melaksanakan garansi ini.
    b)    Suku cadang yang harus diganti akibat aus (menipis/robek/rusak akibat penggunaan secara normal), pangkaratan. karat atau kotor secara alamiah dan komponan yang didesain untuk tidak dapat digunakan lagi.
    c)    Barang habis pakai.
    d)    Produk dengan nomor model dan serial yang telah dibuang atau diubah pada produk tersobut.
  5. Pemilik harus memperlihatkan KARTU GARANSI pada saat mengajukan perbaikan produk.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *